GAYATREND.com – Sebagai bagian dari perayaan tahun yang baru, Charles & Keith merilis kampanye Spring 2022 dengan menggandeng Brand Ambassador Global pertama mereka, Krystal Jung, untuk menampilkan koleksi terbaru yang segar dan menyenangkan khas musim semi, dengan latar belakang negeri ajaib yang magis dan penuh bunga. Merayakan awal baru yang penuh harapan, koleksi Spring 2022 […]
Fashion
Cheongsam Baju Tradisional Cina Kini Semakin Bervariasi
GAYATREND.com – Imlek selalu semarak dengan dekorasi oriental yang khas. Imlek identik dengan lampion, makanan yang beraneka warna hingga busana Cheongsam yang dikenakan kaum wanitanya. Cheongsam adalah pakaian wanita dengan corak bangsa Cina. Meski tergolong sebagai “pakaian adat”, namun Cheongsam kini sukses diterima ke dalam dunia busana internasional. Sejarah Cheongsam dimulai pada awal bangsa Manchu […]
Beard Hadirkan Variasi Apparel dan Pakaian Olahraga Muslim Yang Fashionable
GAYATREND.com – Beard adalah sebuah Brand pakaian olahraga untuk muslim yang berdiri sejak tahun 2020. Berawal dari sebuah keresahan seorang pelari ultra bernama Berry salasa, founder dari komunitas Lari The Bearded Runners yang kesulitan mencari pakaian lari yg nyaman dan menutup aurat Karena hobinya berlari dengan jarak ratusan kilometer, maka membutuhkan waktu tempuh lebih dari […]
New York Indonesia Fashion Week Kembali Digelar Pada Februari 2022
BisnisExpo.Com Jakarta – New York Indonesia Fashion Week (NYIFW) kembali akan digelar. Bertempat di Venue 48th Wall Events, New York, NY 10005, New York Indonesia Fashion Week akan dihelat pada 11 Februari 2021 mendatang. New York Indonesia Fashion Week mempunyai misi membawa karya desainer Indonesia untuk dapat langsung memasarkan produknya di Amerika Serikat. “Kita memberikan […]
Jakarta Muslim Fashion Week 2021 Tampilkan Keberagaman Indonesia
GayaTrend.com – Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi membuka event ‘Embracing Jakarta Muslim Fashion Week 2021’ yang berlangsung di Aquatic Center Gelora Bung Karno Jakarta. Tahun ini, merupakan penyelenggaraan pertama JMFW, dan fokusnya adalah memperkenalkan desain fesyen muslim Indonesia yang kaya keberagaman kepada pasar domestik dan dunia Internasional. “Hari ini kita melihat industri fesyen muslim Indonesia. Untuk […]
Shop at arcelle Hadirkan Koleksi Lengkap Tas Wanita Branded Berkualitas
GAYATREND.com – Tas wanita branded semakin banyak diminati. Hal itu dikarenakan dengan menggunakan tas branded banyak sekali kelebihan yang bisa didapatkan. Kelebihan yang menonjol adalah tas branded tidak hanya dijadikan sebagai barang koleksi saja namun bisa dijadikan investasi jangka panjang. Tas branded memiliki harga yang lebih mahal dibandingkan dengan tas non branded sehingga peminatnya akan […]
Sustainable Muslim Fashion ISEF 2021 Sukses Digelar
GAYATREND.com – Sustainable Muslim Fashion – Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) 2021 telah sukses diselenggarakan oleh Bank Indonesia bersinergi dengan Indonesian Fashion Chamber dan Indonesia Halal Lifestyle Centre (IHLC) sejak 27 Oktober 2021 selama empat hari secara hybrid (daring dan luring) di Jakarta Convention Center (JCC) dan platform virtual ISEF. Sebagai ikhtiar untuk untuk mendapatkan […]
ISEF 2021 Menjaring Potensi Talenta Muda Dengan Kesadaran Sustainable Fashion
GAYATREND.com – Dengan target untuk mewujudkan Indonesia sebagai kiblat fesyen muslim sekaligus pusat halal dunia, Sustainable Muslim Fashion – Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) 2021 yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia bersinergi dengan Indonesian Fashion Chamber dan Indonesia Halal Lifestyle Centre (IHLC) tak hanya menghadirkan rangkaian acara pameran, fashion show, dan talkshow, namun juga diselenggarakan kompetisi […]
Nina Nugroho Hadirkan Koleksi Janggawari Kain Tenun Khas Baduy di ISEF 2021
GAYATREND.com – Nina Nugroho adalah label busana muslimah rancangan desainer Nina Septiana. Nina mengusung konsep Modest Fashion for Professional yang bernuansa klasik modern, yaitu memadukan gaya desain klasik yang timeless dengan pemilihan warna yang tegas yang tak lekang waktu dan gaya modern yang up to date dan mengikuti kebutuhan dan tuntutan mobilitas dunia modern. Dalam […]
ISEF 2021 jadikan Indonesia pusat pengembangan fashion muslim
GAYATREND.com – Pandemi Covid-19 memberikan dampak pada kinerja ekonomi dan keuangan syariah global maupun domestik. Dalam tataran ekonomi dan keuangan syariah global maupun domestik, sektor yang terdampak paling besar adalah sektor pariwisata diikuti oleh sektor fesyen. Meskipun kondisi perekonomian nasional sempat terpuruk akibat pandemi, lambat laun situasi mulai kondusif dan perlahan aktivitas ekonomi mulai berjalan. […]