Beauty Health

Rejoui Clinic, Klinik Anti-aging Inovatif dengan Harga Terjangkau Kini Hadir di Bintaro

GAYATREND.com – Industri kecantikan di Indonesia terus mengalami pertumbuhan signifikan. Menurut laporan Statista’, pendapatan pasar kecantikan dan perawatan diri di Indonesia mencapai US$7,23 miliar atau sekitar Rp111,83 triliun pada tahun 2022, dengan proyeksi pertumbuhan tahunan sebesar 4,025 hingga 2029. Sementara itu, jumlah perusahaan kosmetik di tanah air tumbuh pesat hingga 21,990 pada tahun 2023, menunjukkan […]

Health

Akupuntur Medis Tiongkok di Bintaro Hadirkan Terapi Peremajaan Stamina

GAYATREND.com – Beberapa waktu terakhir, minat masyarakat pada pengobatan dan terapi alternatif semakin meningkat. Masyarakat tak semata-mata terpaku pada pengobatan modern dan obat dengan bahan kimia, namun melirik pada pengobatan dan terapi alami yang telah terbukti sejak zaman dahulu. Salah satu yang diminati masyarakat adalah akupuntur. Sinshe Yongky Sugiarto, seorang ahli akupuntur medis Tiongkok, meluncurkan […]

Health

OMRON Tegaskan Komitmen dalam Meningkatkan Kesadaran dan Pemantauan Kesehatan Jantung

GAYATREND.com – OMRON Healthcare Indonesia bekerja sama dengan Jakarta Heart Center (JHC) menyelenggarakan acara bertajuk ‘Heart-to-Heart Gathering: A Journey to Better Health’ pada Selasa, 12 November 2024, sebagai wujud komitmen untuk meningkatkan kesadaran tentang kesehatan jantung dan pentingnya pemantauan kesehatan jantung secara rutin. “Penyakit jantung adalah kondisi yang memengaruhi fungsi jantung dan aliran darah ke […]

Health Lifestyle

Millennium Hotel Sirih Jakarta Manjakan Pengunjung Hotel dengan Menghadirkan Annathaya Spa & Wellness

GAYATREND.com – Anathaya Spa & Wellness memperluas jaringan pelayanannya dengan pembukaan outlet terbaru di Millennium Hotel Sirih Jakarta. General Manager Anathaya Alayaspa Indonesia, Tedi Efendi, menyampaikan bahwa pembukaan ini menandai pencapaian besar bagi Anathaya, yang kini memiliki hampir 200 outlet di seluruh Indonesia, mulai dari Padang hingga Jayapura. “Outlet kami sudah hampir 200 beroperasional di […]

Health

7th Anniversary Muscle First, CFD Jakarta di Kepung 700 Runners 7 Komunitas 7 Kilometers

GAYATREND.com – Pada Minggu, 29 September 2024, Muscle First genap merayakan usianya yang ke-7 tahun sebagai salah satu brand suplemen fitness lokal tertua yang ada di Indonesia. Di perayaan ini Muscle First mengadakan event besar bertajuk 7th Anniversary Edition Muscle First Running in Collaboration with 7 Largest Running Communities in Jakarta melanjutkan acara prequel sebelumnya […]

Health Lifestyle

Johnson & Johnson Indonesia dan RS MMC Selenggarakan Seminar Awam Dalam Rangka Memperingati Hari Pencegahan Bunuh Diri Sedunia

GAYATREND.com – Johnson & Johnson Indonesia bekerja sama dengan RS Metropolitan Medical Center (MMC) pada hari ini (10/9) menyelenggarakan seminar awam secara daring bertajuk “Pahami Depresi, Cegah Bunuh Diri”. Acara ini diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Pencegahan Bunuh Diri Sedunia (World Suicide Prevention Day/WSPD) yang diperingati setiap tanggal 10 September dan bertujuan untuk untuk memusatkan […]

Beauty Health Lifestyle

Tujuh Manfaat Yoga Untuk Kecantikan

GAYATREND.com – Yoga merupakan salah satu olahraga yang berasal dari India, yang melibatkan konsentrasi dan pernafasan dalam. Melakukan yoga secara teratur diketahui dapat meningkatkan daya tahan, ketenangan, fleksibilitas, hingga kecantikan kulit dan tubuh. Olahraga ini cukup populer sekarang, karena dapat dilakukan di mana saja dan dapat dilakukan oleh pemula sekalipun. Dengan begitu, yoga bisa jadi […]

Health Lifestyle

Manfaat Minum Air Jahe di Pagi Hari

GAYATREND.com – Air jahe tidak hanya akan membuat tubuh terasa lebih hangat, tetapi juga akan memberikan beberapa manfaat untuk kesehatan. Beberapa manfaat minum air rebusan jahe di pagi hari, yakni meningkatkan kesehatan pencernaan, mengurangi inflamasi, dan meningkatkan sistem imun tubuh. Air jahe umumnya aman untuk dikonsumsi, namun beberapa orang mungkin akan mengalami efek samping tertentu, […]

Health

Resep Ramuan Obati Asam Lambung

GAYATREND.com – Penyakit asam lambung (GERD) merupakan suatu kondisi terjadi ketika asam dari lambung naik kembali ke kerongkongan yang dapat menimbulkan kumpulan gejala seperti rasa tidak nyaman diperut, sensasi panas di dada, keluhan sakit maag lainnya. Minum obat menjadi perawatan asam lambung yang paling standar, tetapi ada beberapa cara mengatasi asam lambung naik secara alami […]