Health Megapolitan Tekno

Sinergi RDS dan HaliaLabs Luncurkan TrustDoc Solusi Manajemen Kesehatan Berbasis Blockchain

GAYATREND.com – Syntech Partner Integration (SMI) di bawah naungan RDS Group meluncurkan TrustDoc, solusi manajemen kesehatan berbasis blockchain. RDS, perusahaan terkemuka yang bergerak di bidang digitalisasi dokumen dan menyediakan layanan pengelolaan dokumen di Indonesia, kini bermitra dengan Halialabs, sebuah perusahaan teknologi berbasis blockchain Singapura. Sinergi ini menghasilkan TrustDoc, yaitu solusi pertama dengan teknologi Meditech untuk […]

Megapolitan Tekno

Niagahoster Berikan Edukasi Digital Untuk Pelaku UMKM dan Startup

GAYATREND.com – Era digital dan pandemi Covid-19 memaksa UMKM harus go online dengan pengetahuan digital mereka yang masih terbatas. Banyak pula muncul rintisan startup yang ingin memberikan solusi masalah digital di Indonesia dan membutuhkan binaan dari yang lebih berpengalaman. Sebagai perusahaan IT yang memiliki misi membantu jutaan orang di Indonesia untuk memaksimalkan potensi internet, Niagahoster […]

Tekno

Rasakan Performa Keyboard Mekanik MX Pertama dari Logitech

GAYATREND.com – Logitech memperluas Master Series nya dengan keyboard mekanikal baru yaitu MX Mechanical dan mouse MX Master 3S. Master Series dari Logitech menghadirkan alat kerja produktivitas tertinggi bagi para pembuat konten digital, yang menampilkan pengetikan mekanikal dan pelacakan presisi berkinerja tinggi. “Ada komunitas pengembang perangkat lunak yang terus berkembang yang jatuh cinta dengan keyboard […]

Megapolitan Tekno

Earbuds Soundcore Life Dot 3i – A3982 Tampilkan Desain Mini dan Elegan

GAYATREND.com – Produsen audio yang merupakan sub brand dari Anker, Soundcore, kembali memanjakan penikmat suara lewat seri TWE Life Dot terbaru mereka yang hadir dengan berbagai teknologi mutakhir. Desain mini nan elegan yang dimilikinya sangat cocok untuk digunakan oleh para profesional yang juga membutuhkan earbuds berkualitas sebagai sarana komunikasi dua arah. Soundcore Life Dot 3i […]

Megapolitan Tekno

Persiapkan Mudik Tahun ini, Tukar Powerbank Lama dengan Powerbank Baru Keluaran Anker

GAYATREND.com – Walaupun daya pada ponsel pintar dewasa ini semakin besar, namun bukan berarti keberadaan kotak penyimpan daya atau Powerbank sudah tiada. Konsumsi yang dibutuhkan oleh ponsel pintar juga lebih tinggi seiring dengan daya yang di tanamkan pada perangkat ponsel pintar yang saat ini beredar. Rata-rata ponsel pintar Andorid memiliki 4000 hingga 5000 mAh, nilai […]

Megapolitan Tekno

Apple Produksi iPhone 13 di India

GAYATREND.com – Apple mengumumkan mulai memproduksi iPhone 13 secara lokal di India. Perangkat itu dirakit di kota Sriperumbudur negara bagian Tamil Badu Selatan di pabrik lokal yang telah mengikat kontrak dengan Taiwan Foxconn. Menurut Apple, pihaknya memiliki India karena untuk mencoba mengurangi ketergantungannya pada rantai pasokan di China. Dikutip dari Reuters, Selasa (12/4/2022), Apple mengalihkan […]

Megapolitan Tekno

Psikolog: Orang Tua Harus Jadi Navigator Anak Dalam Hadapi Dunia Teknologi

GAYATREND.com – Menjadi orang tua bagi anak-anak yang lahir di era teknologi digital, atau disebut sebagai generasi Alpha, memiliki tantangan tersendiri. Konsep mindful parenting merupakan solusi bagi para orang tua milenial yang memiliki anak terlahir di lingkungan penuh dengan screen dan gawai, sehingga bisa terbangun rasa aman yang bisa menjadi bekal mereka dalam berinteraksi dengan […]

Tekno

Majukan UMKM Indonesia Melalui Aplikasi CARInih

GAYATREND.com – PT Dasa Karya Indonesia (PT DKI), sebuah perusahaan berbasis teknologi yang menyediakan solusi bagi Pelaku Usaha khususnya UMKM dalam menjalankan usahanya termasuk pelaksanaan transaksi baik secara online maupun offline di antara Pelaku Usaha, Pelanggan dan para pihak Ekosistem terkait, baru saja meluncurkan aplikasi CARInih. Dengan hashtag #ApaAjaJadiSatu, aplikasi CARInih, hadir dan membawa warna […]

Lifestyle Tekno

Perkembangan Teknologi Digital Percepat Tingkatkan Potensi dan Minat Anak

GAYATREND.com – Akselerasi dunia digital berjalan sangat cepat yang secara langsung dan tidak langsung berpengaruh terhadap perkembangan kompetensi dan kapabilitas anak-anak. Sumber-sumber untuk anak belajar dan menyalurkan kemampuannya di depan publik juga banyak tersedia sehingga dalam jangka panjang anak-anak akan memiliki pilihan karier yang lebih bervariasi. Menurut psikolog anak Saskhya Aulia Prima, dalam masa pertumbuhannya […]

Megapolitan Tekno

Cloud Hosting Niagahoster Berikan Solusi Website Bisnis Online Bertrafik Tinggi

GAYATREND.com – Pandemi Covid-19 telah mendorong banyak pelaku UMKM untuk bertransformasi ke platform digital, baik melalui media sosial, messenger, maupun marketplace. Jumlah UMKM yang telah terhubung ke dalam ekosistem digital pun naik 99% selama pandemi. Omzet yang mereka dapatkan juga meningkat hingga 80% sejak masuk ke platform digital. Selama dua tahun ini, sudah banyak UMKM […]